Postingan

Menampilkan postingan dari 2013

Tafsir Independensi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI)

TAFSIR INDEPENDENSI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI) PEDAHULUAN Menurut fitrahnya, maka manusia diciptakan bebas dan merdeka. Karenanya kemerdekaan pribadi adalah hak yang pertama. Tidak ada sesuatu yang lebih berharga dari pada kemerdekaan itu. Sifat dan suasana bebas dan kemerdekaan seperti diatas, adalah absolut diperlukan terutama pada fase atau saat manusia berada dalam pembentukan dan pengembangan. Masa atau fase pembentukan dari pengembangan bagi manusia terutama dalam masa remaja atau generasi muda. Mahasiswa dan kualitas-kualitas yang dimilikinya menduduki kelompok elit dalam generasinya. Sifat kepeloporan, keberanian dan kritis adalah ciri dari kelompok elit dalam generasi muda, yaitu kelompok mahasiswa itu sendiri. Sifat kepeloporan, keberanian dan kritis yang didasarkan pada obyektif yang harus diperankan mahasiswa bisa dilaksanakan dengan baik apabila mereka dalam suasana bebas merdeka dan demokratis obyektif dan rasional. Sikap ini adalah yang progresif sebagai c

Tehnik Persidangan Himpunan Mahasiswa Islam (HMI)

  TEHNIK PERSIDANGAN PERSPEKTIF HMI Pendahuluan Wadah serta proses kerjasama sejumlah manusia yang terkait dalam hubungan formal dalam rangkaian hirarki untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan sebagai sebuah organisasi. Dalam pencapaian tujuan itu sendiri  ditentukan dalam proses manajemen organisasi yang merupakan strukutur sistem kerja yang telah  disepakati bersama. Sistem kerja yang tertuang dalam struktur dan mekanisme kerja organisasi menjadi landasan dan formulasi dalam pengambilan kebijakan internal ataupun eksternal, dan distribusi kewenangan serta tanggung jawab yang jelas pada kepengurusan organisasinya. Dalam melaksanakan seluruh aktivitasanya guna mencapai tujuan, senantiasa bertitik tolak pada peraturan-peraturan (hasil musawarah) yang telah diputuskan oleh organisasi. Dan biasanya keputusan yang menjadi konsep kinerja organisasi yang berbuah keputuan ini ditetapkan dalam sebuah forum musyawarah organiosai atau yang biasa di kenal dengan sidang organisasi. P

KEBIJAKAN FISKAL DI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sistem ekonomi campuran adalah sistem ekonomi yang diterapkan di Indonesia,sistem ini merupakan sebuah sistem perekonomian dengan adanya peran pemerintah yang ikut serta menentukan cara-cara mengatasi masalah ekonomi yang dihadapi masyarakat. Tetapi campur tangan ini tidak sampai menghapuskan sama sekali kegiatan-kegiatanekonomi yang dilakukan oleh pihak swasta yang diatur menurut prinsip-prinsip pelaksanaan kegiatan ekonomi yang terdapat dalam perekonomian pasar. Bentuk-bentuk campur tangan pemerintah antara lain : Membuat peraturan-peraturan. Secara langsung ikut serta dalam kegiatan-kegiatan ekonomi. Melaksanakan kebijakan seperti fiskal dan moneter.Kedua kebijakan ini merupakan wahana utama bagi peran aktif pemerintah dibidangekonomi. Namun, kebijakan moneter telah diotorisasikan oleh pemerintah kepada Bank Indonesia sebagai Bank Sentral dalam menetapkan kebijaksanaan untuk mengawasi jumlahuang yang berada di

PREDIKSI BARCA VS PSG

Gambar
Prediksi Barca vs PSG Ajang pembuktian bagi Blaugrana. Pertemuan yang tak biasa, di saat Barcelona tak pernah kalah di Spanyol sepanjang kompetisi antarklub Eropa selama lebih dari tiga tahun, Paris Saint-Germain telah sekali memenangi laga di Negeri Matador musim ini. Dalam laga perempat final pertama pekan lalu, Barca menahan imbang tuan rumah PSG 2-2. Tak pelak, dalam pertandingan kedua yang dijadwalkan ditayangkan langsung SCTV , Kamis (11/4/2013), mulai pukul 01.15 WIB, Les Parisiens memang berpeluang lebih kecil ketimbang Barca. Faktor Camp Nou dan kebobolan dua gol di Parc des Princes adalah alasan terkuatnya. Namun, Carlo Ancelotti punya tiga kartu as sekaligus yang dapat diandalkan untuk membongkar rahasia dapur Barcelona. Benar, Zlatan Ibrahimovic, Maxwell, dan Thiago Motta yang pernah berkostum Blaugrana.Ditambah lagi, PSG pernah memenangi laga di Spanyol pada laga 16 besar pertama Liga Champions ini sewaktu mempermalukan Valencia 2-1 di Stadion Mestalla. Jadi,

PREDIKSI PSG VS BARCELONA

Gambar
Jadwal Liga Champions Duel tersaji pada laga 3 April 2013 nanti, yaitu antara Paris Saint Germain vs Barcelona . Adu mewakili negara Perancis vs Spanyol. Pertarungan ini juga pertarungan elektabilitas adu gengsi pemain dan keuangan di club. Sudah diketahui banyak orang bahwasa klub ibu kota Perancis tersbut memiliki segudang pemain bintang, sebut saja bintang lapangannya Zlatan Ibrahimovic. Pertarungan Barcelona vs PSG(Paris Saint Germain) akan disiarkan di SCTV LIVE pada pukul 01:30, tanggal 3 April 2013 waktu Indonesia. Digelar di Parc des Princes Stadium, kandang PSG. Barcelona yang akan bertandang ke PSG menuntut kemenangan gol tandang. Peforma puncak pemain EL BARCA, sebut saja David Villa kali ini berjanji akan membawa timnya menang di perempat final liga champion 2013. Di kubu PSG sendiri, klub yang bertabur bintang ini akan beradu gengsi baik skill dan mental dengan para pemain terlatih Barca.  Partai perem

PREDIKSI PRANCIS VS SPANYOL

Gambar
Gol telat Olivier Giroud berhasil mengagalkan kemenangan Spanyol, pada pertemuan pertama kedua tim di Grup I Kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Eropa yang berakhir imbang 1-1. Ini adalah pertama kalinya kedua tim bermain imbang sejak EURO 1996. - Terakhir kali kedua tim bertanding di Paris, Spanyol berhasil mengalahkan Prancis 2-0 pada laga persahabatan bulan Maret 2010, berkat gol David Villa dan Sergio Ramos. Prancis tidak pernah lagi mengalahkan Spanyol sejak Piala Dunia 2006. - Starting XI kedua tim pada laga persahabatan Maret 2010 di Paris : Prancis : Lloris, Ciani, Sagna, Evra, Escude, Toulalan, Diarra, Gourcuff, Ribery (Malouda 74′), Henry (Govou 65′), Anelka (Cisse 79′). Spanyol : Casillas, Arbeloa, Ramos, Pique, Puyol, Busquets, Alonso (Senna 65′), Fabregas (Torres 46′), Iniesta (Navas 64′), Silva (Guiza 80′), Villa (Xavi 46′). - Prancis saat ini duduk di puncak klasemen Grup I kualifikasi Zona Eropa dengan 10 poin dari empat laga, unggul dua poin dari Spany

KENAIKAN BAHAN PANGAN

Gambar
Kementan Klaim Ingin Lindungi Petani Bawang Kebijakan pembatasan impor bawang putih oleh Kementerian Pertanian disebut untuk melindungi petani bawang dalam negeri. Pasalnya, jumlah lahan untuk produksi bawang putih dianggap sudah mengkhawatirkan. Sekretaris Direktorat Jenderal Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan (Ditjen P2HP) Kementerian Pertanian, Yasin Taufik mengatakan, periode 1996 sampai 1998, lahan untuk menanam bawang putih mencapai 25 ribu hektar dengan jumlah produksi per hektar mencapai 7 ton. Saat ini, kata dia, akibat perdagangan bebas, lahan untuk menanam bawang putih tinggal 2 ribu hektar dengan jumlah produksi pertahun hanya 13 ribu ton. "Melihat kenyataan ini, tampaknya menghawatirkan. Petani kita tidak bisa dikonfrontasi dengan petani luar. Pasti kalah bersaing meski dari segi mutu tidak kalah. Karena itu perlu dirumuskan untuk melindungi petani dan konsumen," kata Yasin saat diskusi di Jakarta, Sabtu ( 16/3/2013 ). Yasin menambahkan, kondisi b

strukturalisme dan posmodernisme

Aliran Strukturalisme Strukturalisme berasal dari kata “ stuktur “ yaitu kaitan-kaitan yang tetap dan teratur antara kelompok-kelompok gejala, sedangkan kata “ strukturalisme “ adalah salah satu gejala pemikiran metodologi sains yang memberikan aplikasi ideologi (suatu pandangan dunia yang menilai gejala sesuatu atas dasar beberapa prinsip yang diterima begitu saja). Sehingga dapat disimpulkan bahwa stukturalisme adalah suatu cara berfikir yang memandang seluruh realitas (wujud) sebagai keseluruhan yang terdiri dari struktur yang saling berkaitan. Aliran ini memusatkan perhatiannya pada masyarakat sebagai sistem dimana fenomena-fenomena tertentu menggambarkan sesuatu kenyataan sosial yang menyeluruh. Dalam sejarah kelahirannya, strukturalisme lazim dihubungkan dengan gerakan fiksafat prancis dalam tahun 60-an yaitu suatu gerakan filsafat yang sangat mengguncang fenomena eksistensialis. Lahirnya strukturalisme di prancis dilatarbelakangi oleh reaksi-reaksi terhada